"Janganlah sekali-kali seorang laki-laki berduaan saja dengan seorang wanita, melainkan didampingi seorang muhrim". Lalu ada seorang laki-laki berdiri dan berkata, "Istri saya pergi haji, sedangkan saya telah ditetapkan untuk ikut peperangan ini dan peperangan itu". Rasul berkata, "Kembalilah, dan pergilah haji bersama dengan istrimu".
(HR. Bukhari)
No comments:
Post a Comment